Souvenir Coklat dan Eggroll Mocca





Seorang teman suami meminta kami membuat souvenir dari coklat untuk dijual di toko miliknya. Belakangan nambah lagi dengan egg roll, yang kali ini aku buatkan rasa mocca.

Coklat dikemas satuan sedangkan egg roll dikemas per 10 buah. Untuk coklat ini pengiriman ke-3 sedangkan egg roll baru sekali ini.

No comments: